Pernahkah anda melihat Free Kick di dalam Kotak Penalty? Jika belum saya akan menjelaskannya, karena ini sangat penting bagi anda yang ingin menjadi seorang GoalKeeper. Free Kick di dalam kotak Penalty atau "Indirect Free Kick" akan diberikan kepada suatu tim jika seorang GoalKeeper melakukan pelanggaran sebagai berikut:
1. Mengontrol bola menggunakan tangan lebih dari enam detik sebelum mengopernya kepada pemain lain.
2. Menyentuh bola dengan tangan setelah bola lepas dari penguasaannya dan belum menyentuh pemain lain.
3. Menerima Backpass dari teman satu team menggunakan tangan.
4. Menerima operan dengan tangan yang berasal dari lemparan ke dalam dari teman satu tim.
Bila Kalian melakukan pelanggaran di atas, wasit akan meniup peluitnya dan memberikan Indirect Free Kick, dan kalian akan diberikan Tendangan Bebas Tidak Langsung (bola dioper dulu, setelah itu ditentang).
Hal pertama yang harus dilakukan seorang keeper adalah memberhentikan pertandingan dan membuat benteng pemain dan menunggu peluit dibunyikan. Setelah pemain menendang dan keeper tidak dapat membuangnya, maka pemain lain yang harus membuang bola tersebut.
0 komentar:
Posting Komentar